detikNews
Jika Partai Besar Ngotot PT 4 Persen, Poros Tengah Ancam Boikot
Partai kecil dan menengah anggota poros tengah akan mengambil sikap tegas menghadapi arogansi partai besar. Pilihannya adalah PT yang lebih moderat, atau boikot pembahasan Revisi UU Pemilu.
Rabu, 09 Nov 2011 10:13 WIB







































