detikHealth
Ingin Bebersih Abu Vulkanik? Perhatikan Petunjuknya Agar Tak Celaka
Abu vulkanik merupakan gangguan besar karena dapat menempel di mana-mana, bahkan ke berbagai peralatan rumah tangga. Karena itu, segera bersihkan abu vulkanik setelah hujan abu berakhir. Namun ada hal-hal yang perlu diperhatikan agar Anda tak celaka.
Minggu, 16 Feb 2014 10:01 WIB







































