detikNews
Bawa Sabu Rp 1,5 M, Detektif Asal Cina Ditangkap
Wang CM (23) boleh jadi seorang detektif swasta asal China. Namun jika masuk ke Indonesia sambil membawa sabu senilai Rp 1,5 M, urusannya bisa jadi berabe. Detektif Wang pun ditangkap petugas Bea Cukai Bandara Soekarno-Hatta.
Senin, 25 Apr 2011 12:09 WIB







































