Event balap sepeda paling bergengsi di Indonesia, Tour de Singkarak, dipastikan akan kembali bergulir di tahun 2014. Lomba bertaraf internasional itu akan dihelat pada awal Juni mendatang.
Objek wisata alam Rawa Danau di Serang, Banten bisa menjadi tujuan petualangan di akhir tahun. Bayangkan, ini adalah rawa tapi airnya air tawar. Tak heran rawa sejenis ini dikategorikan langka di dunia.
Kabupaten Banyuwangi tidak ingin setengah-setengah dalam menggarap potensi wisata yang ada di daerahnya. Setelah beberapa objek wisata digarap dengan baik, kini kota yang ada di ujung timur Pulau Jawa ini kembali memperkenalkan wisata agro.
Selalu ada cara gila untuk menarik para wisatawan maupun menaikkan pariwisata sebuah daerah. Maskapai asal Jerman, Lufthansa menawarkan hidup baru yang gratis di Jerman, asal mau mengganti nama. Berani?
Pemkab Banyuwangi tengah serius mengembangkan potensi alamnya menjadi jujugan wisatawan. Lokasi wisata baru ini nantinya akan memiliki keunikan dan perbedaan di banding daerah lain Jawa Timur, maupun Bali.
Malas berjalan mengitari Pulau Derawan bersama sengatan matahari yang tajam? Ada cara lebih menarik dari itu untuk menjelajah pulau yaitu dengan naik sepeda. Yuk gowes!
Kalau kemarin di Jakarta ada Car Free Day, beda lagi dengan Bandarlampung. Di Bandarlampung ternyata ada Car Free Night. Suasananya ramai dan seru. Patut dicoba jika berlibur ke sini.