detikNews
Siswa SD di Banyumas Mesti Jalan 2 Km & Lewat Jembatan Darurat untuk Sekolah
Para siswa SD Negeri 1 Gununglurah, Kecamatan Cilongok, Banyumas, Jawa Tengah ini harus berjalan sekitar 2 kilometer untuk mencapai sekolahnya. Bukan itu saja, mereka juga harus melewati sebuah jembatan darurat.
Rabu, 24 Okt 2012 18:45 WIB







































