detikRamadan
Kelalaian Masyarakat Mendominasi Kecelakaan di Mudik 2012
Operasi Ketupat 2012 untuk memantau arus mudik dan balik Lebaran ditutup Minggu (26/8) sejak pukul 00.00 WIB. Faktor kelalaian masyarakat mendominasi penyebab kecelakaan di Lebaran 2012.
Senin, 27 Agu 2012 16:03 WIB







































