Bak Satu Anak Dua Bapak
Tak pernah ada teori hukum satu kasus dengan tersangka yang sama diusut dua lembaga penegak hukum. Rebutan kasus simulator SIM antara Polri-KPK berdampak pada ketidakpastian hukum. Tersangka lain tak tersentuh, barang bukti terancam hilang.
Rabu, 15 Agu 2012 08:40 WIB







































