GoTo dan Grab dikabarkan kembali membuka pembicaraan potensi merger. Katanya ini untuk menutup kerugian yang dialami keduanya, akibat ketatnya persaiangan.
Ketua MPR Bamsoet mendorong Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana menetapkan tarif batas bawah dan tarif batas atas transportasi online secara berkeadilan.
Selain hadiah tiga buah kamera yang dijanjikan oleh ketiga kreator konten tersebut, Gojek Indonesia ikut menambahkan hadiah 10 motor dan Gopay Rp 5 juta.