detikNews
JK: Santet Dipercaya Tapi Susah Dibuktikan
Mantan Wakil Presiden RI Jusuf Kalla (JK) menilai pasal pidana bagi dukun santet yang diatur di Rancangan KUHP perlu diperbaiki. Menurutnya, sulit membuktikan secara hukum menyangkut dukun santet.
Kamis, 21 Mar 2013 17:32 WIB







































