Suzuki menganggap, ketertinggalannya di pasat otomotif tanah air, harus dibayar dengan hadirnya sebuah produk baru. Karenanya, awal tahun depan, Suzuki pun bakal merealisasikan rencana tersebut. Apakah Kizashi atau malah Splash?
Suzuki bakal terus melakukan gebrakan-gebrakan pada pasar mobil tanah air. Setelah mengeluarkan varian city car baru, mereka pun bakal mengeluarkan varian baru di Januari 2010. Mungkinkah itu adalah Suzuki Kizashi?
Salam Om Chia dan Felix, saya mau bertanya nih. Mobil Suzuki Baleno keluaran tahun 1997 punya saya ada masalah. Kalau saya saat di start baik kondisi dingin atau panas gas sering meraung sendiri sampai rpm 3.000 selama 15 detik. Itu kenapa ya?
Aksesoris original pabrikan, yang disematkan pada mobil-mobil baru tentunya akan menambah estetika tersendiri, selain karena resmi bawaan pabrikan, desain dan modelnya pun sudah disesuaikan dengan dimensi mobil tersebut.
APV Club Jakarta merayakan ulang tahun ke 4. Acara yang bertajuk kemeriahan ini diisi dengan kegiatan donor darah dan dimeriahkan Suzuki yakni Suzuki Swift Club, Karimun Club Indonesia, Suzuki Jeep Indonesia, Aerio Club, Indoneisa Grand Vitara (IGV) dan Baleno Club Indonesia.
Seorang pria ditemukan tewas di dalam mobil Suzuki Baleno bernomor polisi B 2453 JB. Mobil hijau metalik itu terparkir di SPBU Jl Pemuda, Jakarta Timur.