Wamenkes Benjamin mengungkap 62 dari 65 rumah sakit di Aceh telah beroperasi pasca bencana. Kemenkes fokus pada penyediaan obat dan pengendalian penyakit.
Satgas Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pascabencana Sumatera menggelar rakor. Rakor digelar bersama semua kementerian dan lembaga anggota satgas.