detikInet
Grab Mau Disuntik Dana Segar Rp 7,6 Triliun
Grab dilaporkan akan mendapat kucuran dana segar dari raksasa teknologi asal Jepang, Softbank. Jumlahnya sekitar USD 500 juta atau di kisaran Rp 7,6 triliun.
Senin, 08 Okt 2018 10:19 WIB







































