detikNews
Wisata ke Dieng, Menengok Gua Semar Tempat Raja Jawa dan Soeharto Semedi
Siapa tak kenal dataran tinggi Dieng di Jawa Tengah. Sejuta panggilan disematkan pada dataran tinggi yang dikenal memiliki cuaca ekstrim ini. Mulai dari Eropanya Indonesia karena suhu yang dingin, hingga daerah mistis.
Sabtu, 07 Jun 2014 11:47 WIB







































