detikFinance
Harga Emas Batangan Antam Turun Rp 2.000/Gram
Hari ini harga emas batangan di Logam Mulia milik Aneka Tambang (Antam) turun. Dibandingkan harga di Selasa dua hari lalu, harga emas batangan Antam turun Rp 2.000 per gram.
Kamis, 30 Agu 2012 10:51 WIB







































