detikFinance
Nilai Ekspor Obat Hewan RI Meningkat Jadi Rp 26 T
Ditjen Peternakan dan Kesehatan Hewan Kementan mengeluarkan rekomendasi ekspor obat hewan senilai Rp 26,357 T. Angka itu meningkat Rp 10,671 atau 136 persen.
Rabu, 05 Apr 2017 20:48 WIB







































