Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan melepas keberangkatan peserta mudik gratis di Terminal Terpadu Pulogebang. Sebanyak 11 ribu pemudik diberangkatkan hari ini.
ASO Tahap 1 ini meliputi 56 wilayah siaran di 166 kabupaten/kota wilayah Sumatera, Jawa, Kalimantan, Sulawesi, Maluku, Nusa Tenggara, Papua, dan Papua Barat.
BMKG mengeluarkan informasi prakiraan cuaca berbasis dampak hujan lebat Jateng hari ini. Beberapa daerah berpotensi hujan lebat berkategori waspada. Mana saja?
Jadwal imsak dan salat subuh di Purwokerto, Banjarnegara dan beberapa kabupaten di sekitarnya pada hari ini Jumat 28 April 2022. Berikut ini jadwal lengkapnya.