detikNews
Beraksi di 3 Provinsi, Pembobol ATM Ditembak di Makassar
Usai keluar dari penjara, Randi (24) kembali dibekuk polisi. Dia ditangkap basah hendak melakukan aksi pembobolan kartu ATM di Kota Makassar, Sulawesi Selatan.
Kamis, 22 Feb 2018 18:12 WIB







































