detikNews
Baru Saja Dievakuasi, Haji Sulaiman Hembuskan Nafas Terakhir
Duka melanda keluarga Haji Sulaiman di Kampung Pulo, Jatinegara, Jaktim. Sudah rumahnya kebanjiran, mereka harus kehilangan salah satu anggota keluarganya.
Sabtu, 03 Feb 2007 13:17 WIB







































