detikNews
Abdul Hakim Garuda: Hukuman Berat Gayus Tak Harus Pidana Mati
Mantan Ketua Komnas HAM Abdul Hakim Garuda Nusantara juga sepakat jika hukuman berat layak diberikan kepada Gayus. Namun menurutnya, hukuman berat bukan berarti penjatuhan hukuman mati.
Senin, 15 Nov 2010 16:08 WIB







































