detikFood
Burger Isi Keju Saus Mint
Burger pasti disukai oleh seluruh keluarga. Apalagi burger buatan sendiri dengan isian keju ini. Lelehan keju yang beradu denagn gurihnya daging cincang bakal membuat burger ini lezat mengelus lidah. Apalagi saat dicocol dengan saus yang pedas segar. Mau coba?
Senin, 23 Nov 2009 10:44 WIB







































