detikNews
Waspada Awan Kembang Kol
Masyarakat diimbau waspada jika melihat gulungan awan tebal menyerupai kembang kol saat panas menyengat dan disusul hujan deras. Menurut Staff Prakiraan Cuaca BMKG Susi, hal itu dapat menyebabkan puting beliung.
Jumat, 08 Jan 2010 12:30 WIB







































