detikNews
Keuntungan Proyek Nazaruddin Rp 300 M Mengalir untuk Beli Saham Garuda
Nazaruddin berlimpah uang dari berbagai keuntungan proyek-proyek pemerintah. Uang itu pun tidak semata dia simpan, tetapi dia alirkan lagi ke berbagai jenis investasi.
Rabu, 25 Jan 2012 12:51 WIB







































