detikOto
Melihat dari Dekat Honda CR-Z
Pekan Raya Jakarta dibuka sudah. Dan meskipun pameran otomotifnya didominasi dengan roda dua atau motor, tapi varian hybrid Honda CR-Z pun terlihat mejeng dalam ajang tahunan Jakarta tersebut.
Senin, 14 Jun 2010 10:53 WIB







































