Wolipop
Kebiasaan Sehat untuk Atasi Libido yang Turun
Banyak orang mengandalkan 'obat kuat' untuk mengatasi libido yang menurun. Tapi menggunakan obat-obatan keras bukan tanpa risiko. Jika tidak tepat digunakan, bisa menyebabkan gangguan kesehatan. Untuk itu, lebih disarankan menggunakan cara alami.
Rabu, 19 Sep 2012 12:02 WIB







































