Truk Timbun BBM Disita, Dua Pelaku Diamankan
Sebuah truk disita polisi karena digunakan sebagai sarana menimbun solar. Di dalam truk ternyata ada alat kontrol yang bisa menampung solar hingga 5 ribu liter. Dua pelaku diamankan.
Jumat, 05 Jul 2013 15:21 WIB







































