Muhammadiyah COVID-19 Commad Center (MCCC) memberi masukan agar Jokowi memberlakukan lockdown di Jawa. Dari hasil kajian MCCC, minimal tiga pekan lockdown.
Beredar informasi di masyarakat yang menyebut tempat karantina pasien virus Corona atau COVID-19 tanpa gejala (OTG) Asrama Haji Donohudan kini penuh. Benarkah?