detikFinance
Selamatkan AIG, Pemerintah AS Digugat Rp 225 Triliun
Pemerintah AS digugat US$ 25 miliar atau sekitar Rp 225 triliun karena menyelamatkan AIG yang nyaris kolaps terkena badai krisis pada tahun 2008 silam.
Selasa, 22 Nov 2011 14:36 WIB







































