detikInet
Bukan 'Mama Minta Pulsa', Sekarang Zamannya 'Mama Minta OTP'
Di era maraknya dompet digital muncul istilah CODI alias Copet Digital. Modusnya bukan lagi minta pulsa melainkan minta kode OTP (One Time Password).
Kamis, 12 Sep 2019 21:24 WIB







































