detikFinance
Indosurya: Aksi Jual IHSG Masih Berlanjut
Adanya rilis inflasi dan kinerja emiten tampaknya tidak cukup kuat untuk menahan pelemahan saham-saham di BEI. Kemungkinan aksi jual masih akan berlanjut.
Rabu, 02 Nov 2011 07:46 WIB







































