detikNews
Adhyaksa Dault Emoh Proyek Hambalang Disebut Warisannya
Adhyaksa Dault berkomentar soal proyek olahraga Hambalang yang tengah ramai dibicarakan. Adhyaksa tidak mau jika proyek yang salah satu gedungnya ambles itu disebut hasil warisannya.
Kamis, 31 Mei 2012 09:10 WIB







































