Sambut Pergantian Tahun, Tanjung Perak Dijaga 600 Polisi
600 Personel Polres Pelabuhan Tanjung Perak akan dikerahkan untuk mengamankan malam pergantian tahun. Personel akan bertugas all out karena di kawasan Perak banyak terdapat obyek vital seperti, depo minyak milik Pertamina, AKR dan depo LPG.
Sabtu, 31 Des 2011 13:37 WIB







































