detikNews
Pelaku Pembunuhan Berantai di Nganjuk Minta Maaf ke Keluarga Korban
Kata penyesalan akhirnya muncul dari bibir Mujianto alias Genthong (24), pelaku pembunuhan berantai korban yang dikabarkan gay di Kabupaten Nganjuk. Pelaku meminta maaf ke keluarga korban.
Selasa, 21 Feb 2012 11:11 WIB







































