detikFinance
Mentan Suswono Sebut Stok Pangan Cukup Tapi Harga Naik
Mentan Suswono memastikan stok pangan seperti beras, telur ayam, daging ayam, minyak goreng dan lainnya sangat cukup jelang Puasa dan Lebaran.
Kamis, 04 Jul 2013 17:51 WIB







































