detikNews
Budaya Budak di Arab-Malaysia Picu TKI Dianiaya Majikan
Sejumlah TKI yang bekerja di Arab Saudi dan Malaysia kerap mengalami penganiayaan oleh majikan. Struktur sosial dan budaya masyarakat kedua negara itu menjadi salah satu penyebabnya.
Selasa, 21 Agu 2007 14:39 WIB







































