detikHot
Instalasi Patung Pria Telanjang, Nomine Favorit di Penghargaan Seni Bergengsi Inggris
Karya hasil David Shrigley yang berjudul 'Life Model.' menjadi favorit juri dan pengunjung. Yakni sebuah patung pria tanpa busana yang berbentuk tokoh humanoid seperti robot.
Kamis, 24 Okt 2013 17:44 WIB







































