detikInet
Xiaomi Cuma Untung Rp 40 Ribu dari 1 Unit Redmi Note
Xiaomi boleh saja mencatatkan lonjakan penjualan smartphone hingga 300% sepanjang tahun 2014 ini. Tetapi soal torehan keuntungan, ternyata tak seheboh besaran penjualannya.
Selasa, 16 Des 2014 15:30 WIB







































