detikNews
NASA Manfaatkan GMT di Indonesia untuk Pelajari Cuaca Matahari
Gerhana matahari total (GMT) menjadi perburuan NASA. Bagi NASA, gerhana matahari total di Indonesia bisa digunakan untuk mempelajari cuaca matahari.
Rabu, 09 Mar 2016 11:44 WIB







































