detikNews
Menhub Tunggu Aturan Larang Pejabat Negara Terima Gaji Dobel
KPK beberapa waktu lalu menyatakan pejabat negara dilarang menikmati gaji dobel. Nah, Menhub Jusman Syafei Djamal ingin melaksanakannya, tapi masih menunggu aturan hukumnya.
Kamis, 12 Jun 2008 14:05 WIB







































