Sepakbola
Drogba Diharapkan Fit untuk Lawan MU
Chelsea terus menanti pulihnya Didier Drogba. The Blues berharap agar penyerang asal Pantai Gading itu sudah bisa dimainkan kala menghadapi Manchester United 18 September mendatang.
Jumat, 09 Sep 2011 03:55 WIB







































