detikOto
Yamaha: Motor Tanpa Engkol Itu Canggih!
Yamaha sangat percaya diri dengan V-Ixion tanpa kick starter atau engkol. Bahkan Yamaha menilai, motor tanpa engkol adalah motor berkualitas dan merupakan motor sport yang di atas rata-rata.
Selasa, 30 Okt 2012 14:04 WIB







































