Di Idul Fitri kali ini, Angelina Sondakh yang tengah mendekam di Rutan Pondok Bambu, Jakarta Timur, mendapat tamu spesial. Mantan Puteri Indonesia 2001 itu disambangi sang kekasih, Raden Brotoseno.
Warga Kemiren berkeyakinan di malam takbiran juga merupakan momen penting dari perayaan Idul Fitri. Tiap tahunnya mereka rutin menggelar tradisi "Selametan Lebaran" yang dilaksanakan dimasing-masing rumah.
Perayaan Lebaran selalu identik dengan menu khas tradisional seperti ketupat, opor ayam dan rendang. Lalu, apa menu favorit menteri saat momen Idul Fitri?
Meski Lebaran identik dengan ketupat serta lauk-lauk bersantan, kita akan merasa bosan jika bertemu dengan menu yang sama tiap bersilaturahmi ke rumah tetangga, sanak saudara, atau teman. Apalagi kalau sudah mempermasalahkan kalori, lemak, dan kolesterol.
Lebaran kali ini begitu menyesakkan bagi warga Taman Duta, Depok. Seharusnya mereka bisa berlebaran dengan gembira. Tapi banjir membuat mereka repot dengan air.
Usai salat Ied di Masjid Istiqlal, Gubernur DKI Jakarta Jokowi menyambangi Balai Kota DKI untuk bersilaturahmi dengan segenap jajaran dan pegawai Pemprov DKI. Wakil Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama bersama istri juga datang.
Idul Fitri dirayakan dengan Salat Id, silaturahmi, berziarah dan pesta ketupat. Tapi setelah itu semua, inilah saatnya menikmati liburan. Kalau di Bandung, inilah saatnya main ke Kawah Putih.
Menu utama open house di hari lebaran yang digelar calon Gubernur Jawa Timur Khofifah adalah ketupat. Kenapa ketupat? Tentunya, Khofifah punya alasan khusus terkait pencalonannya.
Suku Using di Banyuwangi berkeyakinan di malam takbiran juga merupakan momen penting dari serangkaian perayaan Idul Fitri tersebut. Ditiap tahunnya mereka rutin menggelar tradisi "Selametan Lebaran".