detikNews
Kodam I Bukit Barisan Pastikan Senjata dan Amunisi Lengkap
Penyerbuan terhadap Markas Polsek Hamparan Perak yang dilakukan kelompok bersenjata membuat Komando Daerah Militer (Kodam) I Bukit Barisan bersiaga. Pengecekan dilakukan di gudang senjata untuk memastikan tidak ada senjata maupun amunisi yang raib.
Jumat, 24 Sep 2010 18:06 WIB







































