detikInet
Menteri Susi Akhirnya Berkicau di Twitter
Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti akhirnya berkicau di dunia maya melalui akun Twitter @susipudjiastuti. Susi membuka ruang untuk berinteraksi dengan masyarakat dengan akun tersebut.
Kamis, 15 Jan 2015 08:13 WIB







































