Kejagung menetapkan empat orang tersangka terkait kasus suap penanganan perkara di PN Jakpus. Keempat tersangka itu terdiri dari hakim hingga pengacara.
Kompol Reny Arafah menindak tegas perjudian dadu gurak dan sabung ayam di Teweh Tengah, Barito Utara. Aktivitas judi ini diselubungkan dalam ritual adat Wara.
Razman Nasution luapkan emosi terhadap Hotman Paris di Pengadilan Negeri Jakarta Utara 6 Februari lalu dan menuding Hotman menyuap hakim. Begini respons Hotman.
Anggota Komisi III DPR Rudianto Lallo mengaku prihatin dengan temuan koper berisi Rp 5,5 miliar dari bawah kasur hakim Ali Muhtarom yang menjadi tersangka suap.
Kejaksaan Agung (Kejagung) menyita barang bukti dari salah satu tersangka kasus suap vonis lepas perkara korupsi ekspor minyak goreng, yakni Ariyanto Bakri.
KPK menyita 11 mobil dari hasil penggeledahan terkait penyidikan kasus suap pengurusan TKA di Kemnaker. Belasan kendaraan itu kini dipindah ke Rupbasan.