detikNews
HUT Jakarta, Foke 'Pamer' Prestasi Atasi Banjir & Macet
Gubernur DKI Jakarta Fauzi Bowo (Foke) 'memamerkan' aneka jurusnya mengatasi banjir dan macet. Prestasi yang dicapai berkat jurus itu misalnya kawasan banjir berkurang dari 78 kawasan menjadi 62 dalam setahun.
Jumat, 22 Jun 2012 13:35 WIB







































