H+3 Lebaran 2024, lalu lintas di sekitar GT Cikampek Utama lancar siang hari ini. Pihak kepolisian belum menerapkan rekayasa arus lalu lintas di jalan tol ini.
Ditlantas Polda Sulsel memprediksi puncak arus balik di Jalan Poros Makassar-Bone di Camba atau Kappang, Kabupaten Maros terjadi pada tanggal 13 dan 14 April.
Kapolda Riau Irjen Mohammad Iqbal bersama PJU dan instansi terkait memantau langsung arus balik di wilayah perbatasan. Iqbal menilai arus balik berjalan lancar.
Situasi arus balik di Pelabuhan Lembar, Lombok Barat, NTB, masih terpantau landai. ASDP Pelabuhan Lembar menyediakan 13 armada karena masih situasi normal.