detikNews
Warga Tanjung Priok Dapat Mudik Gratis
Warga Tanjung Priok, khususnya yang berada di sekitar pelabuhan, mendapatkan jatah mudik gratis. Mereka diberangkatkan dengan 26 unit bus ke enam wilayah yang berbeda.
Selasa, 07 Sep 2010 12:13 WIB







































