detikHot
Mengandung Kekerasan, Film 'Killers' Disajikan dalam Dua Versi
Salah satu film yang paling ditunggu, 'Killers' akan segera tayang di Indonesia dan beberapa negara lain pada Oktober 2013 mendatang. Berbagai persiapan soal distribusi telah dilakukan, salah satunya untuk menyikapi soal sensor.
Kamis, 13 Jun 2013 17:15 WIB







































