Sepakbola
Udinese ke Puncak Usai Hantam Novara
Udinese memetik kemenangan meyakinkan dengan skor 3-0 saat menjamu Novara. Hasil tersebut mengantar Zebrette menggusur Juventus dari puncak klasemen Seri A.
Senin, 24 Okt 2011 00:05 WIB







































