Sepakbola
Klinsmann Puji Skuadnya Brilian
Pelatih Jerman Juergen Klinsmann memuji skuadnya. Ia mengaku senang skuadnya tampil brilian dan lolos dengan kemenangan 4-3 di pertandingan pertama Piala Konfederasi.
Kamis, 16 Jun 2005 06:02 WIB







































